Mahasiswa mampu memahami arti penting etika pemerintahan termasuk di dalamnya teori objek dan kajian pemerintahan. Selain itu, mahasiswa mampu memahami efektivitas etika pemerintahan dan nila-nilai budaya lokal untuk memperkuatnya. Mahasiswa juga mampu memahami kebijakan anti korupsi, korupsi dan nepotisme dalam menyelenggarakan pemerintahan. Terakhir, mahasiswa mampu memahami strategi penguatan dan tantangan-tangan etika pemerintahan.
- Dosen: 0925026002 AMIR MUHIDDIN
- Pelajar terdaftar: 33